Monday, 14 March 2011

Damai Hati

Indahnya ku alami kasih yang tak bertepi
Damai jiwa yang kurasai,
Menghubung cinta yang abadi.
Yang kucari selama ini.

Denai liku yang kulalui,
Tak terasa jasad ini,
Bagaikan dikau ada disisi,
Menemani hidup ini.

Kekasihmu oh tuhanku,
Tiada banding bagiku,
Tirai kasih yang kau labuhkan,
Menhindari panas biasan

Dikau hadir bawa kebenaran,
Dikau pergi bersama harapan.
Dalam perjuangan kau jadikan taruhan,
Hidupmu kau gadaikan untuk iman.

No comments:

Post a Comment